Cara Mencari Uang

Selasa, 15 Maret 2016

Cara Mengembalikan File/Folder Yang Di Hidden Oleh Virus

Pada artikel ini saya akan memberi tahu bagaimana cara mengembalikan file yang ke hidden oleh virus,

pertama kalian masuk pada CMD

  • Start → Accessories → Run


  • Kemudian masuk pada drive yang mau di kembalikan file yang di hidden..
  • Contoh kali ini yaitu drive E:
  • Kita ketik "E:"
  • Setelah itu langsung di ketikkan attrib -r -a -s -h *.* /s /d

  • Kemudian Enter dan tunggu beberapa detik bahkan beberapa menit (tergantung berapa GB isi Flash Disk anda) sampai muncul folder di flashdisk..
  • Setelah menunggu beberapa detik dan selesai, lihat drive E: dan seluruh file yang kehidden oleh virus akan kembali muncul lagi..

Keterangan:
attrib = string untuk memulai merubah atribut pada Command Prompt
-s = menghilangkan atribut System File
-h = menghilangkan atribut Hidden File
-r = menghilangkan atribut Read Only File
/s = sub directory
/d = directory
dir = melihat isi dari sebuah directory

*.* = untuk menampilkan/memanggil semua file yg kehidden

dir /a = melihat isi dari sebuah directory beserta atribut file nya juga berfungsi untuk menampilkan file hidden

Semoga Sukses....!!!

Baca juga tentang :

0 komentar:

Posting Komentar